fbpx

” Salah satu penyebab Laptop-mu lambat adalah terlalu banyak aplikasi yang tanpa Anda sadari berjalan di belakang layar & mengonsumsi banyak RAM. “

Cek Konsumsi RAM di Laptop / Komputer

    1. Tekan Ctrl + Alt + Delete lalu buka Task Manager
    2. Pada bagian RAM (Memory) perhatikan berapa persen terpakai. Agar laptop / komputer Anda tidak lambat, pastikan RAM terpakai sesedikit mungkin, kurang dari 50%.
    3. Klik pada bagian memory untuk mengurutkan aplikasi/software mana saja yang mengonsumsi RAM paling banyak. Anda dapat menonaktifkan Aplikasi/software tersebut agar laptop/komputer Anda tidak lambat lagi.
    4. Anda bisa upgrade atau menambahkan RAM pada laptop / komputer Anda jika ternyata aplikasi/software yang Anda butuhkan untuk bekerja cukup banyak. Jika langkah-langkah di atas tetap tidak membuat laptop/komputer Anda cepat, Anda dapat melakukan pengecekan harddisk, klik di sini. Jika ternyata harddisk Anda masih normal, maka Anda perlu melakukan install ulang untuk menghapus banyak cache yang tidak terlihat. Apabila Anda bingung atau menemui masalah, segera hubungi admin bangamingadget di sini.
Jika anda memiliki kendala dan bingung mengatasi masalah RAM di laptop anda?
segera bawa gadget anda ke bangamingadget untuk melakukan upgrade RAM di sini.
 

Konsultasi Gratis via WhatsApp

Klik lanjut WA
Halo, Terimakasih telah menghubungi Bang Amin Gadget.
#Pastinya Solusi Terbaik
#Harga Pas Kualitas Berkelas
Ownernya Alumni ITB

Layanan kami meliputi, Jasa Service SmartPhone dan Laptop
Jasa Service Macbook dan Iphone

Ada yang bisa kami bantu?